1. Magnum GOLD (limited edition)
Magnum limited edition, es krim vanilla yang dilapisi dengan
coklat keemasan yang tampak menggoda untuk dicoba!
2. Magnum Mint
Dingin!! kata yang tepat untuk menggambarkan magnum jenis
ini.
es krim vanilla mint dilapisi dengan coklat yang sama seperti yang ada di
magnum classic.
3.Magnum Almond (Indonesia)
Magnum jenis ini juga suka ada di supermarket, dengan harga
yang sama dengan magnum classic belgian chocolate. Potongan2 almond di bagian
lapisan coklatnya terasa begitu khas!
4. Magnum Double Caramel
Rasa vanilla di es krim ini tetap sama seperti magnum yang
lainnya. Yang membedakannya hanya 1. Lapisan coklat diluarnya itu
DOUBLE! Bagian dalam dilapisi coklat karamel yang menggiurkan dan bagian luarnya
dilapisi lagi dengan coklat magnum.
5. Magnum Classic (Indonesia)
Dengan harga 10rb saja. Es krim vanilla ini dilapisi
dengan belgian chocolate yang ngebuat orang pasti pengen makan ini lagi dan
lagi
6. Magnum Ecuador Dark
Magnum yang mempunyai ciri khas di bagian lapisan luarnya.
yaitu terbuat dari kandungan kakao 62% yang membuat warnanya paling gelap
diantara jenis magnum yang lain.
7. Magnum Temptation Almond and Caramel
Kombinasi es krim vanili dengan potongan almond California
serta saus karamel yang lembut lalu dilapisi coklat Belgian di sekitarnya.
8. Magnum Temptation Chocolate
Es krim coklat yang diperkaya dengan saus coklat mewah dan
berlimpahnya potongan coklat putih juga potongan brownies dan tak lupa di
bagian luar dikelilingi oleh lapisan coklat.
9. Magnum White
Magnum yang 1 ini perfect banget bagi yang ga suka sm coklat
milk or dark. (seperti saya!tp sayang ga ada di Indo) Es krim vanilla ini
disiram begitu saja dengan coklat leleh warna putih.
10. Magnum Mini's
Magnum yang berukuran setengah dari magnum biasa ini sangat
menggoda dengan 3 rasa yang ditawarkan.
1989: original Magnum, later rebranded "Magnum
Classic"
1992: Almond
1993: Chocolate
1993: White
1994: Cone Classic
1995: Walnut
1996: Nougat
1996: Cone Almond
1997: Orange Choc
1998: Ego
1999: Double Caramel
2000: Double Chocolate
2001: Caramel & nuts
2002: Sandwich
2002: Yoghurt Fresh
2003: Seven deadly sins (Lust, Sloth, Greed, Gluttony, Envy, Revenge, Vanity)
2004: Intense (Stick)
2004: Intense (Cup)
2005: Five Senses (Aroma, Touch, Vision, Sound, Taste)
2007: Ecuador Dark/Colombia Aroma/Temptation/java
2007: Mint
2008: Mayan mystica
2009: Moments
2010: Gold
0 comments:
Posting Komentar